Cinta Semesta

oleh: Up. Dharma Putra

 

Pikiran yang baik membawa kita

Ke jalan yang ditunjukkan Sang Buddha

Pikiran yang jahat membawa kita

Ke arah keg'lapan batin menderita

 

Para umat Buddha sadarlah segera

Jauhkan diri dari yang jahat

Mari kita bina cinta semesta

Agar semua makhluk hidup bahagia